Berbagi Informasi Tentang Harga Terbaru dan Terupdate

Harga Tiket Masuk Museum Angkut Terbaru 2018

Harga Tiket Masuk Museum Angkut Terbaru 2018

Harga Tiket Masuk Museum Angkut Terbaru 2018 - Musim Liburan tentunya suatu penantian bagi anak-anak yang masih duduk di bangku sekolah ataupun keluarga. Pastinya suatu tempat wisata untuk mengisi liburan akan menjadi sasaran untuk kunjungan semua orang.

Dan kali ini kami akan berbagi info tempat wisata Museum Angkut Batu Malang Terbaru . Museum Angkut ini menampilkan berbagai macam mobil dari yang kuno hingga yang modern, bagi anda yang suka mengunjungi Museum museum yang seperti alat alat yang dahulu kala, kali ini ada Museum Angkut yang isinya hanya mobil-mobil kuno, sangat tepat jika di gunakan untuk berselfie bersama rekan-rekan ataupun keluarga anda.


Bila anda sedang berkunjung ke Kota Batu, tak ada salahnya jika anda mengunjungi Museum Angkut ini. Letak Museum Angkut ini sangat nyaman dan asri di dekat lereng gunung panderman dengan area 3,8 hektar yang akan siam memanjakan anda dengan koleksi kendaraan lebih dari 300 kendaraan yang di lengkapi dengan model bangunan eksotis. Selain itu para pengunjung bisa bersantai-santai menikmati suasana hidangan sausng di pasar apung yang menghidangkan berbagai kuliner dan handicraf khas nusantara.

Harga Tiket Masuk Museum Angkut ini :
  • Hari Biasa, Senin - Kamis - Harga Rp. 60.000
  • Weekend, Jumat - Minggu, Hari Libur/tanggal merah - Harga Rp. 80.000
  • Untuk rombongan lebih dari 30 orang dapat gratis 1 tiket
Tiket Kamera :
  • Semua Jenis Kamera (DSLR, Polaroid, Kamera Digital, Handycam) kecuali handphone wajib menggunakan tiket kamera dengan harga Rp. 30.000
Museum Angkut buka setiap hari mulai pukul 12.00 - 20.00 WIB

Itulah Harga Tiket Masuk Museum Angkut Terbaru 2018, semoga info ini sangat bermanfaat bagi kita semua, bagi anda yang ingin mengisi liburan di museum angkut ini, jangan ragu ragu, ajak semua keluarga anda atau rekan rekan anda.
Back To Top